Pelatihan dan Sertifikasi
Pilih pelatihan dan sertifikasi sesuai kebutuhan Anda

Tentang kami

Konsultan K3 Profesional

PT. MAWI SARANA SAMAWI merupakan Perusahaan Jasa Keselamatan dan Kesehatan Kerja (PJK3) resmi yang ditunjuk oleh KEMNAKER RI dengan Surat Keterangan Penunjukan Nomor : 5/673/AS.02.04/VII/2020, Telah terdaftar di Pertamina Training & Consulting dgn no SKT V-2024-843, serta sebagai Tempat Uji Kompetensi (TUK ) Sertifikasi BNSP yang tersertifikasi oleh Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) yang teregistrasi oleh BNSP, diantaranya tersertifikasi oleh LSP Energi Mandiri No. 001/TUK/LSP-EM/2022, LSP Tenaga Teknik Indonesia (TTI), LSP Envirotama No. LSPLHE-TUK-019 dan LSP K3 Nasional No. LSPK3N-TUK-009, LSP LSK-K3 ICCOSH.

PT Mawi Sarana Samawi hadir memberi solusi akan kebutuhan lingkungan kerja yang aman serta memiliki manajemen dan SDM yang baik, khususnya pada penerapan sistem manajemen K3 baik di perusahaan, institusi pendidikan, maupun pemerintahan.

Peserta Uji Kompetensi
+ 0
Klien Perusahaan
0
Kelulusan
0 %

Review Peserta

Fajar MahakamFajar Mahakam
12:41 06 Sep 23
Saya sudah 2 kali mengikuti pelatihan dan sertifikasi di MAWI kesannya sangat memuaskan. Mentor yang berpengalaman dan ramah mempermudah kita memahami materi yang disampaikan.....MAWI Very GOOD and Very WELL
Endricko PratamaEndricko Pratama
13:42 04 Sep 23
Ary Ashari HDAry Ashari HD
12:05 04 Sep 23
Ary Ashari HDAry Ashari HD
12:05 04 Sep 23
Azjar Jhon RaghoztAzjar Jhon Raghozt
09:27 28 Aug 23
PT. MAWI SARANA SAMAWI merupakan Perusahaan Jasa Keselamatan dan Kesehatan Kerja (PJK3) resmi yang ditunjuk oleh KEMNAKER RI dengan Surat Keterangan Penunjukan Nomor : 5/673/AS.02.04/VII/2020 dan sebagai Tempat Uji Kompetensi (TUK ) Sertifikasi BNSP yang tersertifikasi oleh Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) yang teregistrasi oleh BNSP, diantaranya tersertifikasi oleh LSP Energi Mandiri No. 001/TUK/LSP-EM/2022, LSP Tenaga Teknik Indonesia (TTI), dan LSP K3 Nasional No. LSPK3N-TUK-009PT Mawi Sarana Samawi hadir memberi solusi akan kebutuhan lingkungan kerja yang aman serta memiliki manajemen dan SDM yang baik, khususnya pada penerapan sistem manajemen K3 baik di perusahaan, institusi pendidikan, maupun pemerintahan.
MujahidinMujahidin
11:36 16 Aug 23
Mawi Sarana Samawi merupakan TUK yang handal dengan para staff yang profesional, Para Trainer dan assesor yang luar biasa. Sangat rekomended menjadi TUK. Sukses selalu Mawi.Mujahidin - HSSE PT. PEPC
Ria AnantoRia Ananto
14:48 18 Jul 23
Siip...
Mujahid FiisabilillahMujahid Fiisabilillah
08:29 05 Mar 23
Bagus sekali
eadvin vineadvin vin
06:39 25 Jan 23
Pelatihan ini memberikan ilmu dan pengalaman baru, walaupun saya bukan dari bidang teknik/perindustrian dapat dengan mudah menerima penjelasan dan materi yang diberikan oleh narasumber yg kompeten di bidangnya. PT. Mawi Sarana Samawi memberikan layanan prima dan terbaik bagi kami. Terimakasih.
Okbar SuryamanOkbar Suryaman
10:41 18 Oct 22
Saya sdh memiliki Sertifikat POP dari PT. Mawi Sarana Samawi,, Berkat Bimbingan dan Ujian yg diberikan oleh Tim penguji memberikan saya wawasan baru dlm Inspeksi, Laporan dll. Benar2 sangat Bermanfaat sekali materi yg pernah diajarkan ,, semoga sukses selalu buat PT. Mawi Sarana Samawi beserta Tim. Aamiin
js_loader

Artikel

Kabar dan Tips K3

PT Mawi Sarana Samawi

Kami dipercaya oleh